Cara Packing untuk Export

Cara Packing untuk Export


  •  Pakai plastik tembus pandang (PE) dgn ukuran yang sesuai dgn ukuran ikan (semakin besar ukuran biaya semakin mahal, dan bisa dikenakan tambahan biaya)
  •  Isi airnya sedikit saja, max 1/3 udara 2/3 di double
  • Diberi label seperti ini: (Lihat gambar contoh label terlampir)


Buyer Name:
Seller Name:
Fish/color type:
Sex :
Transhipper Name/Country:

- Pergunakan tinta anti luntur atau jika hasil print dimasukan dalam plastik transparan terlebih dahulu baru ditempelkan.
- Label ditempelkan dikantong plastiknya maupun dibungkus korannya supaya tidak tertukar dengan pengiriman teman2 yang lainnya.
- Dibungkus kertas satu lapis saja yang mudah dibuka oleh petugas karantina. JANGAN DILAKBAN.
- Jika dirasa bungkus tidak sesuai atau terlalu lama dalam plastik sejak pertama kali dibungkus dan sebelum keberangkatan bisa dimintakan bungkus ulang. Tolong dikirim pula extra label untuk ditempelkan dibungkus yang baru (2 buah)
- Ikan akan dikemas dalam box styrofoam oleh transhipper dan diberi kotak karton luar serta dibungkus plastik luar untuk menghindari kebocoran.
- Box akan diberi stiker karantina dan stiker "Live Tropical Fish" serta informasi yang dibutuhkan selama handling dalam pengiriman ke luar negeri

 
Copyright © 2018. Info Shipping Service - All Rights Reserved